Pengaruh Kepuasan Gaji dan Kepuasan Kerja Terhadap Intensi Turnover
Judul: Pengaruh Kepuasan Gaji dan Kepuasan Kerja Terhadap Intensi Turnover
Penulis: Tugimin Supriyadi
Didi Rochyadi Mankupradja
Sinopsis: Sumber daya manusia merupakan penentu penting atas
kesuksesan atau kegagalan dari proses perubahan
organisasi dan sebagai konsekuensi, perhatian akan
sangat ditekankan pada faktor-faktor yang
mempengaruhi sikap individual terhadap perubahan,
salah satunya ditekankan pada faktor-faktor paling
penting atas kesuksesan atau kegagalan dari proses
perubahan organisasi adalah komitmen mereka pada.